“Eh, apa kabar ya teman kita R?” “Iya, ya. Masih kemoterapi enggak?” “Kamu tahu, enggak, teman kita S juga kena kanker payudara?” “Ya Allah, semoga mereka kembali sehat dan pulih seperti sedia kala, ya.” “Aamiin.” Percakapan di atas adalah sedikit dari bagian percakapan lainnya ketika saya dan beberapa teman berusaha mencari tahu kabar teman-teman kami, yang kami dengar sedang mengalami musibah, sakit. Iya, sakit kanker payudara. Sebuah penyakit yang saya sendiri takuti, dan tidak pernah ... [Baca Selanjutnya]